Selasa, 25 Maret 2008

sumber belajar

ada beberapa jenis sumber belajar yang dapat kita akses. Secara umum, sumber belajar dapat dibedakan menjadi dua, yakni sumber belajar teks dan sumber belajar empirik. Sumber belajar teks terdapat beberapa jenis. Terdapat teks keagamaan (kitab suci), teks karya seni, teks karya intelektual, dan teks berita. Sumber empirik adalah pengalaman kita atau pengalaman orang lain, yang mungkin masih belum terstruktur, sebagian sudah menjadi informasi lisan, dan sebagian bahkan sudah tertulis sehingga juga menjadi bagian dari sumber teks.

Tidak ada komentar: